Contoh Soal Hubungan Momen Inersia dan Momen Gaya (Torsi)

Ini adalah halaman yang berisi contoh-contoh soal tentang hubungan momen gaya (torsi) dan momen inersia benda serta kaitannya dengan percepatan sudut. Jika anda tertarik membaca artikel atau materi pelajaran tentang hubungan ketiga besaran tersebut. Silahkan kunjungi artikel sebelumnya. Baca : Hubungan Momen Inersia dan Momen Gaya (torsi)


Contoh Soal :
Sebuah Bola Pejal memiliki jari-jari 50 cm dan massa 2 kg. Jika bola pejal diberi torsi atau momen gaya sebesar 25 Nm, serta bola berputar pada sumbu pusatnya. Hitunglah percepatan sudut bola pejal tersebut !



Contoh Soal :
Sebuah tali dililitkan pada katrol bermassa 4 kg serta berjari-jari 50 cm. Ujung tali diberi beban bermassa 6 kg. Hitunglah berapa torsi yang bekerja pada katrol tersebut? Serta tentukan percepatan sudut yang terjadi pada katrol.



Kode Artikel : K131101011
Ditulis Oleh Les Online Fisika

Related Posts: